Rechercher dans ce blog

Friday, June 23, 2023

Viral Aksi Pemotor Kempeskan Ban Mobil dengan Sandal Berpaku Payung - VIVA - VIVA.co.id

Sabtu, 24 Juni 2023 - 10:31 WIB

Surabaya – Viral di media sosial, seorang pengendara motor terlihat berhenti disamping mobil dengan gelagat yang mencurigakan. Pemotor itu mengenakan kupluk hitam serta masker untuk menutupi wajahnya.

Baca Juga :

Indonesia Tuan Rumah Piala Dunia U-17, Instagram Ganjar Pranowo Diserbu Netizen

Rupanya, pemotor tersebut melakukan aksi mencurigakan dengan melepaskan sandal kanannya, yang diduga telah terpasang paku payung dan mengarahkan sendalnya ke ban mobil warna hitam itu.

Pemotor tersebut rupanya berupaya untuk menggemboskan ban mobil yang ia dekati menggunakan sandal yang sudah terpasang paku payung.

Baca Juga :

Aziz Hedra, dari Penemuan Viral ke Kesuksesan Lagu Internasional
Viral Aksi Pemotor Diduga Coba Kempeskan Ban Mobil dengan Sandal Berpaku Payung

Viral Aksi Pemotor Diduga Coba Kempeskan Ban Mobil dengan Sandal Berpaku Payung

Photo :
  • Tangkapan layar

Dengan video tersebut, pelaku yang memasang paku payung di sendalnya berharap saat jebakannya itu terkena ban mobil akan terlindas dan bocor. Oleh sebab itu, pelaku mengikuti korban. Saat korban memperbaiki ban yang gembos, pelaku kemudian langsung melakukan aksinya. 

Baca Juga :

Roro Fitria Serahkan Bukti Kasus Pencurian Perhiasan yang Diduga Dilakukan ART

Aksi tersebut diketahui terjadi di kota Surabaya, namun belum diketahui secara pasti di daerah mana. Hal ini terlihat dari plat nomor polisi motor si pelaku. Diduga kejadian tersebut terjadi saat lampu merah.

Video tersebut direkam oleh seorang pengguna mobil di belakang motor tersebut yang kemudian viral dan di unggah oleh akun Instagram @terang_media.

Halaman Selanjutnya

Saat beraksi, pria tersebut celingak-celinguk melihat kondisi sekitar. Ia juga nampak sadar, di mana ia melihat ke dalam mobil yang merekamnya itu.

img_title

Adblock test (Why?)


Viral Aksi Pemotor Kempeskan Ban Mobil dengan Sandal Berpaku Payung - VIVA - VIVA.co.id
Read More

No comments:

Post a Comment

Bareskrim Tangkap Bos Robot Trading Viral Blast yang Rugikan Member Rp 1,2 T - detikNews

Jakarta - Bareskrim Polri menangkap tersangka kasus robot trading Viral Blast , Putra Wibowo alias PW. Putra ditetapkan masuk daftar penc...