Rechercher dans ce blog

Friday, October 8, 2021

Viral Wanita Syok Temukan Baut di Makanan: Dikira Mau Debus - Suara.com

Suara.com - Beredar video seorang wanita yang menemukan sebuah baut di dalam makanannya.

Video tersebut dibagikan melalui akun Tiktok pribadinya.

Wanita itu kaget ketika menyantap makanan yang ia beli dari restoran ternama.

Baut yang ada di dalam makanan tersebut terlihat berukuran cukup besar.

Baca Juga: Pedagang Wanita Dianiaya Preman di Deli Serdang Malah Jadi Tersangka

Padahal, makanan yang ia santap hampir habis.

"Waduh extra topping sih extra topping, tapi jangan baut juga dong," tulisnya dalam keterangan video itu, dikutip Suara.com.

Baut dalam Makanan

Dalam video tersebut, awalnya wanita itu memperlihatkan makanannya.

Ada yang aneh di dalam makanan yang ia santap. Wanita tersebut kemudian mencoba memotong bagian yang ia merasa aneh.

Baca Juga: Viral Penumpang Ambulans Keroyok Petugas Pos Penyekatan, Begini Faktanya

Rupanya, terdapat sebuah baut yang tercampur di dalam makanan itu.

"Disangka debus kali ya," ujar wanita itu.

Berdasarkan video tersebut, wanita itu memamerkan baut yang keluar dari dalam makanan.

Wanita temukan baut di makanan. (Tiktok)
Wanita temukan baut di makanan. (Tiktok)

Ukuran baut tercukup besar. Dia mengeluarkan baut itu menggunakan sendok plastik berwarna ungu.

Padahal makanan yang ia santap hampir habis.

Beruntungnya, wanita tersebut menemukan baut yang ada di dalam makanannya.

Wanita tersebut tampak tak menyangka menemukan sebuah baut tercampur di dalam makanannya.

Komentar Warganet

Video unggahan tersebut ramai dikomentari dan mendapatkan reaksi dari warganet.

"Nggak apa-apa itu zat besi," balas warganet.

"Definisi zat besi sesungguhnya," timpal warganet.

"Biar nggak darah rendah dikasih zat besi murni," komentar warganet.

"Itu chef apa mekanik ngabers," kata warganet lain.

Adblock test (Why?)


Viral Wanita Syok Temukan Baut di Makanan: Dikira Mau Debus - Suara.com
Read More

No comments:

Post a Comment

Bareskrim Tangkap Bos Robot Trading Viral Blast yang Rugikan Member Rp 1,2 T - detikNews

Jakarta - Bareskrim Polri menangkap tersangka kasus robot trading Viral Blast , Putra Wibowo alias PW. Putra ditetapkan masuk daftar penc...